Mengolah Kayu Karet untuk Berbagai Produk Bangunan dengan BioCide

Kayu karet dapat dimanfaatkan menjadi berbagai produk, seperti papan, papan partikel, papan serat, kertas, komponen bangunan, profil lantai, dan furnitur. Sebelum kontruksi, produk-produk tersebut perlu diolah dengan pengawet kayu karet terlebih dahulu agar terhindar dari serangga perusak.

Kayu karet dapat digunakan sebagai pengganti kayu hutan alam setelah melalui proses pengolahan dan pengawetan. Penggunaan kayu karet untuk bahan baku industri sangat cerah mengingat ketersediaannya sangat besar dan akan terus meningkat di masa depan, sejalan dengan luasnya areal tanaman karet yang perlu diremajakan, meskipun angka yang pasti belum diperoleh.

(more…)

Continue ReadingMengolah Kayu Karet untuk Berbagai Produk Bangunan dengan BioCide

Pengawet Kayu Jati dengan Daya Absorbsi Tinggi untuk Kayu Bekas Pakai

Usaha mengurangi kelangkaan kayu jati baru terus dilakukan, hal ini mendorong pelaku usaha maupun perorangan menggunakan kayu jati bekas pakai. Kayu bekas pakai tersebut membutuhkan pengawet kayu jati dengan saya absorbsi tinggi agar awet maksimal.

Dengan permintaan akan kebutuhan kayu yang semakin meningkat, maka penggunaan kayu diharapkan selain menggunakan kayu baru, juga harus bisa memanfaatkan kayu bekas pakai sehingga dapat diwujudkan optimalisasi pemanfaatan sumber daya hutan yang dalam hal ini adalah kayu jati. Dalam penggunaan kayu jati bekas pakai, membutuhkan pengawetan ulang agar memiliki performa yang tinggi.

(more…)

Continue ReadingPengawet Kayu Jati dengan Daya Absorbsi Tinggi untuk Kayu Bekas Pakai

Yang Perlu Diketahui Kenapa Papan Komposit Membutuhkan Pengawet Kayu

Semakin terbatasnya bahan baku kayu, inovasi untuk menghasilkan papan komposit berkualitas tinggi dengan memanfaatkan bahan baku berkualitas rendah perlu terus dilakukan. Dengan adanya pengawet kayu yang berkualitas, keawetan papan komposit tidak perlu diragukan.

Comply adalah salah satu jenis papan komposit yang memiliki kekuatan cukup tinggi akibat adanya lapisan finir yang memiliki kekuatan tarik tinggi pada kedua permukaannya. Namun, dikarenakan suplai bahan baku kayu berdiameter besar yang merupakan bahan baku pembuatan finir semakin menurun, maka perlu dicari bahan yang dapat mensubstitusi finir tersebut dan dapat dibuat dari bahan baku berkualitas rendah.

(more…)

Continue ReadingYang Perlu Diketahui Kenapa Papan Komposit Membutuhkan Pengawet Kayu